Cara Chatting di Ponsel Android Gratis Terbaru

Cara Chatting di Ponsel Android Gratis Terbaru
Cara Chatting di Ponsel Android Gratis Terbaru - Handphone/ smartphone Android dari hari ke hari kian populer saja. Vendor ternama dan vendor lokal berlomba - lomba menelurkan varian ber Android untuk para pecinta gadget tanah air. Mito T500 adalah contoh gadget Android dari vendor lokal, sementara dari vendor ternama sebut saja Samsung Galaxy Pocket yang dikeluarkan pabrikan asal negeri gingseng.

Jika anda mempunyai ponsel berbasis Android dan ingin melakukan chatting dengan orang - orang terdekat, dalam kesempatan kali ini zona aneh akan memberikan applikasi chatting untuk ponsel ber OS milik google tersebut. Sebelumnya jangan lupa baca cara download video Youtube di Android yang sudah terposting oleh admin sebelumnya.

1. Download " Zelo Walkie Talkie " di google play. Jika dalam gadget sahabat setia sudah mempunyai Applikasi Google play proses download akan semakin mudah.

2. Ibaratnya kita sudah mempunyai applikasi chatting Android tersebut. Langsung buat account dengan mengikuti semua langkah yang diberikan.

3. Untuk melakukan Chat, tambah teman, tambah room, ataupun rubah settingan, kita dapat melakukannya lewat menu dalam applikasi tersebut.

4. Selamat... Sekarang saatnya anda memulai chatting bersama orang - orang terkasih anda. Dengan syarat lawan kita juga mempunyai applikasi yang sama.

Itulah tadi sedikit tips tentang cara Chatting di Ponsel Android Gratis Terbaru, semoga dapat bermanfaat buat sahabat setia zona aneh yang mempunyai handphone berbasis Android. Dan masih banyak lagi applikasi - applikasi chating di ponsel Android selain applikasi diatas.

sumber:internet

Description: Cara Chatting di Ponsel Android Gratis Terbaru Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Cara Chatting di Ponsel Android Gratis Terbaru

SHARE THIS ARTICLE
Promosikan Facebook Anda dengan berkomentar disini

0 comments :

Posting Komentar

 
Zona Aneh © 2011 - 2014 | Designed by RumahDijual | Thank to Allah SWT, Google , Bing , Yahoo
Proudly powered by Blogger.com