Axis operator selular pemain baru ini selalu memberikan layanan – layanan yang sangat menggiurkan. Ini bisa kita lihat dalam iklan – iklan di media cetak maupun elektronik. Tarif murah berkualitas kelihatannya selalu ditonjolkan untuk menggaet banyak pelanggan. Selain tariff murah, layanan yang sangat popular dikalangan pelanggan setianya adalah transfer pulsa.
Dengan layanan ini, para pengguna setia dapat melakukan bagi pulsa Axis ke kerabat, keluarga, teman atau lainnya. Nominalnya pun juga tidak terlalu besar, Rp. 5000 merupakan nominal terkecilnya.
Belum tahu cara transfer pulsa Axis? Dibawah ini Zona Aneh akan memberikan infonya buat anda semuanya.
Ketik :
*886*nominal transfer*no.tujuan#
Contoh :
*886*10000*0838456789# tekan call/ OK
Nominal transfer
5000 – 9000 masa aktif 5 hari
10000 – 19000 masa aktif 10 hari
20000 – 49000 masa aktif 15 hari
50000 – 200000 masa aktif 25 hari
Keterangan :
- Cek pulsa *888#
- Pemakaian terakhir *887#
- Cek bonus *889#
- Minimum pulsa setelah transfer Rp. 10.000
- Maksimal transfer per hari 5x
- Call center 838
Demikianlah info cara transfer pulsa Axis terbaru semoga bermanfaat buat para pelanggan setia operator berwarna ungu. Dan buat para XL mania, dapat membaca cara transfer pulsa XL yang sudah admin posting sebelumnya.
Terima kasih sahabat setia telah membaca Cara Transfer Pulsa Axis Terbaru Sesama Axis dengan Permalink : http://zonaaneh.blogspot.com/2013/03/cara-transfer-pulsa-axis-terbaru-sesama.html
sumber:axisworld Description: Cara Transfer Pulsa Axis Terbaru Sesama Axis Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Cara Transfer Pulsa Axis Terbaru Sesama Axis
thanks bro ilmunya :)
BalasHapusaxis memang paling mantap , tapi kalo diperkampungan jaringannya kurang josss
BalasHapusmantab
BalasHapus