Review Harga Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012

Review Harga Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012
Review Harga Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012 - Nokia baru - baru ini menelurkan HP touchscreen seri Nokia 603 yang ber OS Symbian Belle. Dalam segi bentuk dan fitur HP kelas Midle end ini terbilang canggih. Tengok saja, dengan harga kisaran 2 jutaan, kita sudah dapat memboyong HP touchscreen berlayar lebar yang kaya fitur multimedia. Sebelumnya zona aneh sudah mempublish posting yang berjudul Spesifikasi harga Nokia X2-02 ponsel dual simcard terbaru 2012 serta mereview HP Nokia Lumia 719, Smartphone Handal ber OS Windows Phone.

Fitur andalan yang ditanamkan pada Nokia 603 ini adalah layar sentuh berteknologi IPS yang sangat responsif, tampilan yang user friendly, Fitur Nokia Store, Teknologi NFC dan masih banyak lagi.

Berikut ini adalah Review Harga Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012

  • Harga Baru Rp. 2.385.000,- ; Rilis: Maret 2012.
  • Isi Paket Pembelian Nokia 603: Handseet, Baterai, Charger, Earphone, Kabel data, User Manual, microSD 2GB.
  • Jaringan: GSM Quadband, HSDPA Quadband 850/900/1700/1900/2100
  • Dimensi: 113,5 mm x 57,1 mm x 12,7 mm. Bobot: 109,6 Gram
  • Prosesor: 1 GHz, GPU 2D/3D Graphics HW Accelerator with OpenVG1.1 & OpenGL ES 2.0.
  • Sistem Operasi: OS Symbian Belle upgradeable to Belle FP1
  • Layar: IPS Capacitive Touchscreen 3,5 Inci (~210 ppi pixel density), 360×640 pixel, 16 Juta warna, multitouch.
  • Kamera: Kamera 5 MP (2592×1944 pixel) fitur Fixed focus
  • Memori Internal: 2GB (340 ROM User available), 512MB RAM, 1GB ROM
  • Memori Eksternal: MicroSD hingga 32 GB.
  • Transfer data: HSDPA 7.2 Mbps, GPRS/EDGE Class 33
  • Konektivitas: Bluetooth 3.0, WiFi, NFC
  • Messaging: SMS (thread view), MMS, email, Push Email, IM
  • Aplikasi: Facebook, Twitter, Quickoffice document editor, adobe pdf reader, maps, youtube, angry birds, fruit ninja, onenote, traveler, shazam.
  • Fitur lain: MicroSIM card support only, SNS integration, dolby digital plus (via FP1 update), photo editor, mail, video editor, photo editor, Nat Geo, games, poken, Lync, broadcast, doc connect.
  • Baterai: Li-Ion 1300 mAh, waktu bicara 3G 7 jam/2G 16 jam, waktu standby 3G 460 jam/2G 490 jam.

Video Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012


Itulah Review Harga Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012. Yang jelas gadget diatas ada kelebihannya dan kekurangannya. Kekurangan yang mencolok menurut zona aneh yang ditemui di forum - forum adalah dengan kamera 5 MPx yang belum dilengkapi lampu flash led. Untuk sahabat setia yang mempunyai pengalaman lain dengan gadget genggam Nokia 603, jangan lupa untuk sharing lewat kotak komentar dibawah. Semoga bermanfaat.
sumber:internet
Description: Review Harga Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012 Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Review Harga Handphone Nokia 603 HP Touchscreen Terbaru 2012

SHARE THIS ARTICLE
Promosikan Facebook Anda dengan berkomentar disini

0 comments :

Posting Komentar

 
Zona Aneh © 2011 - 2014 | Designed by RumahDijual | Thank to Allah SWT, Google , Bing , Yahoo
Proudly powered by Blogger.com